Detail Aspirasi
11 Sep 2012
(video) Belasan Rumah di Marunda Rusak Diterjang Rob
Belasan rumah warga di Jl Marunda Besar RT 3/7, kelurahan Marunda, Cilincing, Jakarta Utara mengalami kerusakan akibat seringnya diterjang air pasang atau rob. Ironisnya, hingga saat ini belum ada bantuan yang datang untuk membantu warga dalam memperbaiki rumahnya. Alhasil, sebagian warga terpaksa harus merogoh kocek lebih dalam bahkan hingga jutaan rupiah untuk memperbaiki rumahnya sendiri. Pantauan beritajakarta.com, Selasa (4/9), sedikitnya terdapat 12 rumah yang terbuat dari kayu dalam kondisi rusak akibat diterjang rob sejak awal Januari silam.
Lampiran Video:
- 14-Dec-2017
Kartu Keluarga Belum Selesai Pembuatannya
- 28-Nov-2017
Perekaman E-KTP di Kec. Pulo Gadung
- 27-Nov-2017
E-ktp Sudah Lebih 2 Tahun Belum Selesai
- 27-Nov-2017
Rekam E-ktp Sejak 2 Tahun Belum Selesai
- 24-Nov-2017
E-ktp Belum Jadi Sejak September 2016
- 24-Nov-2017
E-ktp Belum Jadi Selama Bertahun-tahun