Aspirasi dalam Kanal Balai Warga

  • Parkir di kawasan Blok M
  • Saya parkir di kawasan Blok M selama 37 menit. Pengelola meminta saya membayar Rp 5.000 dengan perincian 30 menit parkir di Blok Square Rp2.000, selama 7 menit di luar Blom M Square Rp3.000. Mereka (pengelola parkir) memberi batas waktu 5 menit untuk di luar Blok M Square yang tidak kena charge. Ini terjadi setiap saya ke sana (sudah enam kali).

    Saya ingin melaporkan ini kepada Pemda DKI, karena merasa aneh dengan aturan yang ditetapkan tersebut. Sebagai perbandingan di PIM satu kali parkir selama 2 jam 50 menit Rp6.000

     

  • Penertiban ruas jalan
  • Lalulintas di sekitar fly over jalan baru PLN di wilayah Kelurahan Kota Bambu utara, Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat. Karena sangat semrawut dan menyebabkan kemacetan terutama pada saat jam sibuk