Detail Aspirasi
(video) Sampah Menumpuk di Pintu Air Manggarai
Hujan yang mengguyur kawasan Depok dan Bogor Jawa barat dalam beberapa hari terakhir ini membuat sampah-sampah yang terbawa arus air Kali Ciliwung menumpuk di pintu air Manggarai. Akibatnya aliran air menjadi terhambat. Dikhawatirkan jika hujan deras turun akan membuat permukaan air cepat naik dan meluap karena tak mampu menampung debit air yang tinggi. Pantauan beritajakarta.com Rabu (24/10) tumpukan sampah yang terdiri dari kayu dan berbagai jenis sampah rumah tangga tersebut tampak menutupi permukaan air tepatnya di depan pintu air Manggarai. Untuk mengangkat tumpukan sampah yang ada sebuah alat berat jenis eskavator diturunkan ke lokasi. Setelah diangkat ke daratan selanjutnya sampah-sampah tersebut diangkut dengan menggunakan truk.
Lampiran Video:
- 14-Dec-2017
Kartu Keluarga Belum Selesai Pembuatannya
- 28-Nov-2017
Perekaman E-KTP di Kec. Pulo Gadung
- 27-Nov-2017
E-ktp Sudah Lebih 2 Tahun Belum Selesai
- 27-Nov-2017
Rekam E-ktp Sejak 2 Tahun Belum Selesai
- 24-Nov-2017
E-ktp Belum Jadi Sejak September 2016
- 24-Nov-2017
E-ktp Belum Jadi Selama Bertahun-tahun