- Aspirasi
- Kesehatan
Aspirasi dalam Kategori Kesehatan
- 16-Aug-2012
Pelayan Publik di DKI Diminta Tak Bolos
-
Pegawai negeri sipil (PNS) di bidang pelayanan publik harus menaati aturan cuti bersama. Pelayanan publik di bidang kesehatan bahkan perlu siaga selama libur Lebaran. Pimpinan instansi harus melakukan pengawasan terhadap bawahannya. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) DKI Jakarta Budhiastuti mengatakan, cuti Lebaran bagi seluruh PNS Pemprov DKI hanya lima hari, yaitu dari 18 hingga 22 Agustus 2012. Setelah itu, PNS DKI diimbau tidak mengambil cuti tambahan di luar masa cuti yang telah ditetapkan. Pelayanan kesehatan di DKI Jakarta pada libur Idul Fitri 1433 Hijriah tetap berjalan seperti biasa. Setiap rumah sakit dan puskesmas kecamatan tetap melayani warga selama 24 jam. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta Dien Emawati mengatakan, selama Ramadhan hingga Lebaran, pelayanan kesehatan tidak ada yang berubah.
- 09-Jul-2012
(video) Warga Resah, Tumpukan Sampah Dibiarkan Menggunung
-
Warga yang berada di RW 03 Kelurahan Kramatjati, Kecamatan Kramatjati, Jakarta Timur, belakangan ini mengeluhkan dengan banyaknya tumpukan sampah di Jalan Nusa IV. Terlebih sejak tiga minggu belakangan ini sampah yang tertumpuk di bak penampungan sampah sementara tersebut tidak diangkut petugas kebersihan.
- 18-Jun-2012
(video) Warga Bidaracina Minta Kali Mati Ciliwung Dikeruk
-
Warga Kelurahan Bidaracina, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur meminta kepada pemerintah setempat untuk mengeruk kali mati Ciliwung yang mengalami pendangkalan sejak 12 tahun lalu.
- 05-Jun-2012
Tumpukan sampah di Jl. Baru Cilincing Jakarta Utara
-
Yth. Pemprov DKI Jakarta dan Instansi Pemerintah diharapkan perhatian dan tindak lanjutnya atas kondisi kebersihan di pasar Jl. Baru Cilincing, Jakarta Utara, dengan keberadaan sampah yang menumpuk.
- 04-Jun-2012
Kotoran kuda kurangi keindahan Monas
-
Yth. Pemprov DKI Jakarta dan Instansi Pemerintah diharapkan perhatian dan tindak lanjutnya atas kondisi kebersihan Monas oleh adanya kotoran kuda yang mengurangi keindahan.
- 21-May-2012
DKI Berkomitmen Kendalikan Dampak Tembakau
-
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan terus melakukan pengaturan bagi perokok guna membebaskan ruang publik di Jakarta dari asap rokok.
- 11-May-2012
Warga Miskin di DKI Gratis Cuci Darah
-
Mahalnya biaya cuci darah, membuat penderita gagal ginjal harus berpikir dua kali untuk melakukan cuci darah di rumah sakit. [...]
- 21-Mar-2012
Jakarta Kebal dari Tomcat
-
Dinas Kelautan dan Pertanian DKI Jakarta telah melakukan pemantauan di